entah karena terlalu banyak kehilangan ,,,
tak banyak yang datang untuk membahagiakan,,,
akhir" ini aku seperti di usik bayangan hitam,,,,
aku tak tau dari mana...
mungkin juga karena nama yang kan ku bawa sampe mati...
hati ini tak lagi seputih dulu,,,
penuh bercak-bercak kotor,,,,
aku trsiksa dan merasakan kebencian yang amat besar
ingin sekali menjauh dari sini...
tapi rasa itu semakin besar,,,
aku membenci orang yang tak pantas menerimanya...
ingin sekali bicara tenang saat masa kanak-kanak yang indah,,,
tapi pada siapa...
yang kutemukan bukanlah ketulusan,,,
terlalu banyak hal yang tak dapat diputar otak ku...
dan aku memutuskan untuk menyendiri,,,
tapi suatu saat aku pasti kan menjadikan mu tongkat,,,
saat aku tak lagi mampu memapah masalah ini sendiri,,,

Tidak ada komentar:
Posting Komentar